Hari Pertama MTQ ke 23, Dewan Hakim Abd Rajab: Cabang Lomba Tilawah Remaja Diikuti 20 Orang dan Sudah Tampil 2 Orang

    Hari Pertama MTQ ke 23, Dewan Hakim Abd Rajab: Cabang Lomba  Tilawah Remaja Diikuti 20 Orang dan Sudah Tampil 2 Orang

    PANGKEP- - Hari pertama pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran(MTQ) Ke-XXXII tingkat kabupaten Pangkep, berlangsung cabang lomba Tilawah dewasa dan tafsir.

    Salah seorang dewan hakim cabang lomba tilawah dewasa, H Abd Rajab mengatakan, cabang lomba tilawah remaja diikuti 20 orang peserta. Dua orang peserta tampil pembukaan semalam. Sementata 18 orang lainnya tampil hari ini.

    "Kami merencanakan, tilawah remaja ini di finalkan. Kalau langsung dinilai kemudian diberangkatkan ke tingkat provinsi, tidak pembanding. Jadi, rencana kami akan finalkan, "katanya, Selasa(1/3/22).

    Lomba tilawah remaja dinilai oleh empat orang dewan hakim.

    Sementara itu, salah seorang dewan hakim cabang lomba tafsir, Dr H Suarning mengatakan, cabang lomba tafsir dilombakan dua jenis bahasa. Bahasa Arab dan bahasa Inggris.

    "Tafsir bahasa Arab diikuti empat peserta semuanya lelaki. Sementara tasir bahasa Inggris juga diikuti empat peserta, tiga laki-laki dan satu perempuan, "katanya.( Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Buka Langsung...

    Artikel Berikutnya

    Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Inovasi KANDAYYA dan WIN DIESEL Semen Tonasa Bersinar di Panggung Internasional
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami